Travel Kendal Jogja, Ongkos Murah Pengantaran sampai Rumah

Posted on

Travel Kendal Jogja memberikan solusi perjalanan dengan harga murah, namun konsumen tetap dapat jemput antar sampai rumah.

Ketika konsumen sudah pesan travel Kendal Jogja seperti ini, maka akan dijemput sesuai lokasi satu persatu.

Berikutnya, konsumen akan menempuh perjalanan lewat Kaliwungu dan Semarang, lalu barulah tiba di Yogyakarta.

Ketika telah sampai di Kota Gudeg, penumpang akan diantar satu persatu sesuai dengan alamat yang sudah dipesan, sehingga menjadikan trip lebih praktis.

Kabar baiknya, tersedia pula pengantaran penumpang hingga Klaten maupun Magelang karena ada dua rute searah dengan Kota Gudeg.

Ini keuntungan gara-gara naik travel

Dengan naik travel antar kota seperti berikut, ternyata konsumen banyak diuntungkan yang menjadikan trip juga lebih mudah.

1. Dijemput dari rumah: seperti halnya travel Kendal Solo, konsumen akan dapat fasilitas penjemputan dari lokasi masing-masing.

Dengan cara seperti ini, maka tidak ada lagi cerita jauh-jauh ke terminal atau stasiun atau kantor agen.

2. Pengantaran sampai rumah: ada pengantaran sampai depan rumah milik penumpang yang membuat perjalanan lebih praktis.

Konsumen juga tidak perlu lagi mencari ojek online atau taksi online gara-gara adanya pengantaran semacam ini.

3. Cepat sampai lokasi: meski nantinya konsumen akan diantar satu persatu sampai alamat, namun ternyata proses ini tidak memakan waktu terlalu lama.

Pasalnya kendaraan yang diluncurkan hanya memuat 4 orang saja, jadi pengantaran penumpang pun akan lebih cepat tanpa perlu mengantari  banyak.

4. Tidak memindah barang bawaan berkali-kali: konsumen tidak perlu memindahkan barang bawaan berkali-kali karena cukup naik satu kendaraan.

Konsumen akan dijemput dan akan diantar sampai lokasi yang secara otomatis barang bawaan cukup dibongkar pasang sekali saja.

Kapan konsumen akan dijemput oleh travel?

Penjemputan penumpang dari masing-masing kota asal sudah ada waktu-waktunya karena merupakan perjalanan reguler.

Ada 4 kali jadwal reguler, sehingga konsumen lebih punya banyak pilihan perjalanan pada jurusan yang satu ini.

Konsumen cukup siap-siap sebelum jadwal jemput agar nantinya tidak ada barang yang tertinggal di kota asal.

Dari Kendal Dari Yogyakarta
09.00 09.00
12.00 12.00
17.00 17.00
19.00 19.00

Segini harga tiket travel Kendal Jogja

Ongkos yang yang perlu dibayarkan dengan naik travel Kendal Jogja ini hanya 160 ribu untuk satu kali jalan.

Ongkos ini berlaku untuk penjemputan penumpang di Cepring, Kendal, dan Kaliwungu.

Lalu bagi konsumen yang naik dari Sukorejo akan dikenakan biaya tambahan karena berada di area luar batas yaitu 150 ribu.

Jurusan Ongkos (Rp)
Tanjung Mas ke Yogyakarta 200.000
Semarang ke Yogyakarta 140.000
Kendal ke Yogyakarta 160.000
Sukorejo ke Yogyakarta 310.000
Bandara Ahmad Yani ke Yogyakarta 170.000

Armada travel door to door

Seperti halnya pada armada travel Kendal Sragen, konsumen akan ditemani dengan kendaraan jenis MPV keluaran Toyota yaitu Avanza.

Kapasitas penumpang dari tiap armada adalah 4 orang, sehingga lebih lega dan pengantaran lebih cepat.

Mobil juga ada pendingin udara, sehingga kabin lebih lega dan konsumen pun dapat duduk dengan lebih nyaman.

Cara order travel Kendal Jogja

Nomor hp sebagaimana dibawah ini dapat dihubungi konsumen untuk melakukan order pada jurusan yang satu ini.

Nomor dari Rodison Travel berikut juga bisa menerima pesan WA, sehingga konsumen mudah dalam pemesanan.

  • Alamat: Perum Cindelaras, Jl. Raya Timur Kaliwungu – Kendal, Penjor, Protomulyo, Kec. Kaliwungu Sel., Kabupaten Kendal, Jawa Tengah 51372
  • Telp: 081215333400
  • WA: 081215333400

Konsumen dapat menyebutkan data order dengan lengkap agar nantinya proses pemesanan lebih mudah diproses.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *